Rayakan Musim Romantis dengan Musim Ketiga Kaguya-sama: Love Is War dan Seri Baru yang Paling di Tunggu-tunggu SPYxFAMILY!! MUSE Communication Menghadirkan Anime Berkualitas untuk Memikat Penggemar Anime dengan Judul Seru di April Ini!

Others

2022-04-08

Seri Manga Asli dengan rekor penjualan tertinggi + Produksi Anime dengan studio terkenal yang membuatnya sukses

Meneruskan publikasi manga sebanyak 12,5 juta kopi, SPYxFAMILY diadaptasi menjadi seri anime musim ini! SPYxFAMILY adalah komedi menyatukan keluarga untuk menjalankan misi, yang di mana setiap anggotanya menyembunyikan identitas aslinya masing-masing dari satu sama lain.

Keluarga palsu ini terdiri dari karakter utama Loid yang merupakan mata-mata, Yor yang seorang pembunuh, dan anak perempuan angkat mereka yang manis, yaitu Anya, seorang yatim piatu dengan kekuatan telepati.

Seri anime ini akan diproduksi oleh WIT STUDIO (alias Studio Hagemony, yang sebelumnya pernah menggarap Attack on Titan Musim Pertama hingga Ketiga, Ranking of King, dan banyak anime terkenal lainnya), yang terkenal karena kolaborasinya bersama CloverWorks. Produksi di balik serial terkenal My Dress-Up Darling (rilis Januari 2022).

Seri terbaru kali ini pasti akan memikat penggemar dari mana pun, bahkan mungkin melampaui kesuksesan dari seri manga aslinya.

Pacar “Paling Tampan” & Kesatria Desa + Ahli Sihir Kelas Bawah = Dobel Serunya + Kejutan Tanpa Henti
Shikimori Tidak Hanya Manis adalah kisah dua sejoli yang terdiri dari Izumi, siswa SMA yang dirundung kemalangan,dan Shikimori, siswi SMA satu angkatan dengan Izumi, Shikimori memberikan segalanya dalam hal cinta, kepribadiannya yang imut dan pendiam berubah menjadi kekasih yang menawan dan memancarkan kekuatan gadisnya dengan melindungi Izumi dari kecelakaan. Bersiaplah untuk dihibur oleh kepribadian mereka yang kontras dan interaksi aneh dalam seri romantis baru musim ini!

Kesatria Tengkorak Berkelana di Dunia Lain adalah kisah seseorang bernama Arc yang disebut sebagai “Kesatria Tengkorak” yang memakai baju besi. Arc sangat terkejut ketika dirinya menyadari berada dalam dunia seperti MMORPG! Akankah dia dinyatakan sebagai monster dan diburu oleh orang lain bila identias aslinya terungkap? Untuk menghindari hal tersebut, Arc memutuskan untuk menyembunyikan identitasnya dengan menyamar sebagai pembunuh bayaran yang menjalani hidup dengan damai. Namun, dia paling tidak suka ketika melihat ketidakadilan. Fantasi dunia lain di mana Kesatria Tengkorak menghukum kejahatan demi kebaikan akan segera hadir!

Raja Iblis Terkuat Sepanjang Sejarah Terlahir Kembali Sebagai Figuran: Varvatos, “Raja Iblis” terkuat dalam sejarah menjadi kesepian karena kekuatannya yang terlampau luar biasa dan mendambakan kehidupan biasa. Dengan alasan tersebut, dia pun bereinkarnasi menjadi Ard Meteor, seorang penduduk desa yang sederhana di dunia ribuan tahun kemudian. Sayangnya, peradaban magis telah memburuk dari waktu ke waktu, dan membuat Ard harus masuk sekolah sihir bersama kekasih masa kecilnya, Irina.

Ard mencoba untuk menyembunyikan kekuatannya yang luar biasa di sekolah sihir tersebut, tapi gagal. Hal itu membuat banyak orang kagum akan kekuatannya tersebut. Terlebih, “Mazoku” atau Ras Iblis yang ingin meneror dunia mulai bergerak. Akankah mantan “Raja Iblis” dapat menjalani kehidupannya yang damai dan biasa seperti yang diinginkannya?

Purwa Fajar Si Penyihir: Saybil, seorang siswa muda dari sekolah sihir yang kehilangan ingatannya. Tanpa sedikit pun petunjuk dari masa lalu atau apa pun yang bisa dia ingat. Dibiarkan merasakan kekosongan dalam kehidupan sekolahnya dengan nilai yang selalu di bawah. Akan tetapi, Kepala Sekolah Albus, menganjurkan dirinya agar ikut dalam program “pelatihan khusus” di desa sahir di daerah selatan yang berbahaya! Dari situ, mulailah perjalanan untuk menemukan jati diri bersama!

Anime Romantis Teratas yang Harus Ditonton + Sekuel yang Harus Diikuti dari Seri Blockbuster = Bulan April yang Penuh Harapan

Nona Kaguya Ingin Ditembak -Ultra Romantic-: Seri Anime Romansa terkenal akan memasuki musim ketiga! Sekolah Elite Akademi Shuchiin yang terdiri dari siswa-siswi berbakat dari seluruh negeri, dan ketua OSIS Shirogane Miyuki dan wakilnya Shinomiya Kaguya, adalah murid genius yang enggan mengakui cintanya satu sama lain. Mereka berpikir siapa pun yang akan menyatakan cintanya dulu berarti akan kalah. “Bagaimana caranya agar dia menyatakan cintanya padaku?” Dengan pertarungan cinta ini, keduanya menyusun strategi satu sama lain agar bisa mendapatkan pernyataan cinta. Musim ini akan mengambil cerita pada Festival Sekolah, adegan yang paling dinanti dari manga aslinya!

Proceeding a whopping publication of 12.5 million manga copies, SPY×FAMILY is set to have an anime series this season! SPY×FAMILY is a   comedy that follows a made up family that was put together to execute a mission, with its members concealing their true identity from one another. This pretend family comprises of the main protagonist Loid who is a spy, Yor who is an assassin, and their lovable adoptive daughter Anya, an orphan with telepathic powers. The anime series is produced by the production company WIT STUDIO (aka “Studio of Hegemony”,  whose previous works include Attack on Titans S1~3, Ranking of Kings and many other famous animations), well known in the industry for their collaboration with CloverWorks, the production powerhouse behind the viral series My Dress-Up Darling (released January 2022). This latest series produced by the two is sure to captivate fans everywhere, and maybe even surpass the success of the original manga series.

“The Most Handsome” Girlfriend & Knight Villager + Bottom-Ranked Magus = Double the Fun + Non-stop Surprises
Shikimori’s Not Just a Cutie is the story of two lovebirds composed of Izumi-kun, a male high school student dogged by ill luck and misfortune, and Shikimori-san, a high school girl of the same grade as Izumi-kun! Shikimori-san constantly gives her all when it comes to love, and her persona changes from a cute and demure girl, to an absolutely charming & cool heartthrob when she’s exuding her girl power and protecting Izumi-kun from mishaps. Get ready to be entertained by their contrasting personalities and whimsical interactions in the dazzling new romance series of the season!

Skeleton Knight in Another World is the story of Arc the “Skeleton Knight” – A skeleton covered in armour. Arc is shocked when he finds himself in a world very much alike that of an MMORPG! Will he be mistaken as a monster and hunted down if his real appearance is exposed!? To avoid drawing attention to himself, Arc decides to serve as a mercenary living a quiet life… but he finds it hard to look away when he encounters injustice. An otherworld fantasy in which the Master Skeleton Knight “punishes evil for the good” is about to unfold!

The Greatest Demon Lord Is Reborn as a Typical Nobody: Varvatos, the mightiest “Demon Lord” in history, became lonely due to his overpowered strength and longed for an ordinary life. For this reason, he reincarnated into Ard Meteor, a humble villager in the world thousands of years later. However, the magical civilization and magic itself has deteriorated over time, which results in Ard having to enter magic school with his childhood sweetheart, Irina. Ard tries his best to hide his extraordinary powers in the academy but to no avail, and he experiences an endless stream of suitors who are in awe of his outstanding strength! To top it all off, the “Mazoku” or Demon Race that wants to plunge the world into terror have begun acting in the shadows – will the former “Demon King” be able to live the peaceful and ordinary life that he so desires?

The Dawn of the Witch: Saybil, a young magic school student, has lost his memory. With no hints or clues to his past or anything to fight for, he is left feeling the emptiness of school life and his grades are always at the bottom. Nevertheless, Albus the Mooncaller Witch, headmaster of Saybil’s magic school, orders Saybil to participate in a special internship filled with peril! So begins a journey of self-discovery, together with partners who have hidden their wounds, as they all try to find themselves together!

Must-Watch Top Romance Anime + Must-Follow Sequel to a Blockbuster Series = A Completely Fulfilling April
Kaguya-sama: Love Is War -Ultra Romantic-: the top romance anime series is moving into its third season! The elite school Shuchiin Academy is composed of talent from all across the country, and student council president Miyuki Shirogane and vice president Kaguya Shinomiya, are both geniuses who are too proud to confess their love to one another, simply because they believe that  whoever does so first would lose! “What can I do to get the other party confess?” In this battle of wits and love, the two characters strategize against each other, and in doing so, the relationship between the two is about to take a huge leap forward during the “Devoted Hearts Festival” – the highly anticipated scene from the original manga series which will be shown this season!


SHARE

Previous:Koleksi Kedua dari XRAGE-Nakama x Demon Slayer: Kimetsu no Yaiba, Merchandise Eksklusif Kini Tersedia Dalam Persediaan Terbatas.
Next:Anime yang Wajib Kamu Tonton untuk Menyejukkan Musim Panas, Musim Baru dengan Banyak Genre yang Bisa Kamu Pilih, Temukan Judul yang Kamu Suka Anime Paling Populer di Bulan Juli akan Tayang!!

SHARE

News

Anime Musim Panas 2024 Pilihan Muse di Bulan Juli! Dari Pertarungan Panas Hingga Komedi yang Membuat Tawa. Semuanya Ada di Sini!

MORE >
CONTACT US